Kompas TV nasional peristiwa

Jelang Lebaran 2025, Begini Kondisi Stasiun Senen Jakarta-Stasiun Gubeng Surabaya

Kompas.tv - 16 Maret 2025, 16:27 WIB
Penulis : Jocelyn Valencia

KOMPAS.TV - Menjelang Lebaran, calon penumpang di Stasiun Senen, Jakarta, mulai memadati area keberangkatan untuk mudik lebih awal.

Sejak Minggu pagi, stasiun sudah dipenuhi penumpang yang akan berangkat menuju berbagai daerah.

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya akan mengoperasikan delapan kereta tambahan selama masa angkutan Lebaran. Kereta tambahan ini mulai beroperasi pada 21 Maret 2025.

#lebaran #mudik2025 #surabaya #jakarta

Baca Juga: Daop 6 Yogyakarta Operasikan Kereta Tambahan Mudik 2025

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x