Kompas TV nasional peristiwa

Teriak Lantang! Jokowi Beri Hormat Prabowo: Karena yang Meminta Panglima Tertinggi, Siap Pak!

Kompas.tv - 15 Februari 2025, 19:26 WIB
Penulis : Theo Reza

JAKARTA, KOMPAS.TV – Presiden RI ke-7, Joko Widodo mengatakan bahwa dirinya diminta oleh Presiden Prabowo untuk berpidato. Hal ini disampaikan Jokowi dalam pidatonya di HUT ke-17 Partai Gerindra pada Sabtu (15/2/2025).

Jokowi menceritakan bahwa dirinya sempat bernegosiasi dengan Sekjen Gerindra, Ahmad Muzani untuk tidak memberikan pidato saat hadir di HUT ke-17 Partai Gerindra.

“Tapi karena yang meminta panglima tertinggi, yang meminta Presiden Republik Indonesia, saya sampaikan, siap pak,” ujar Jokowi sambil menunjukkan sikap hormat.

Video Editor: Abdul

Produser: Theo Reza

#prabowo #gerindra #hutgerindra17

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x