JAKARTA, KOMPAS.TV – Anggota Komisi VI DPR RI, Rieke Diah Pitaloka mempertanyakan soal efisiensi anggaran saat rapat Komisi VI DPR RI bersama Menteri BUMN, Erick Thohir dan Menteri Perdagangan, Budi Santoso pada Kamis, (13/2/2025).
“Perintah presidennya jelas ketika postur anggaran menyangkut belanja pegawai apapun status kerjanya, masalah nanti ada efesiensi terhadap reformasi birokrasi,” ujar Komisi VI DPR RI, Rieke Diah Pitaloka.
“Jangan sampai chaos baru mau diefisiensi seolah-olah intruksi presidennya salah, instruksi presidennya benar nih. Belanja pegawai tidak masuk ke dalam efesiensi,” lanjutnya.
Baca Juga: [FULL] DPR Soroti Efisiensi Anggaran saat Rapat Kemhan-Panglima TNI, Singgung Kesejahteraan Prajurit
#dpr #menteribumn #mendag #erickthohir #efesiensianggaran
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.