Kompas TV nasional peristiwa

3 Oknum TNI AL Terlibat Penembakan Bos Rental Mobil, Pakar Hukum: Keadaan yang Cukup Merisaukan

Kompas.tv - 10 Februari 2025, 12:58 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sidang perdana kasus penembakan bos rental mobil digelar di Pengadilan Negeri Jakarta, Senin (10/2/2025).

Sidang ini menghadirkan terdakwa utama yang diduga sebagai pelaku penembakan terhadap korban, seorang pengusaha rental mobil ternama di ibu kota.

Selain itu, pihak keluarga korban hadir dalam persidangan dan berharap agar hukum ditegakkan seadil-adilnya.

"Kami pihak keluarga tetap mengawal kasus ini sampai tuntas. Dan kami berharap para terdakwa bisa dihukum setimpal," ucap Rizky anak bos rental korban penembakan dalam keterangannya jelang sidang perdana, Senin (10/2/2025).

Untuk membahas kasus ini, kita akan berbincang dengan Pakar Hukum Tata Negara Universitas Jenderal Soedirman, Hibnu Nugroho.

Baca Juga: Hadiri Sidang Kasus Penembakan Bos Rental Mobil, Anak Korban Harap Terdakwa Dihukum Setimpal

#penembakan #bosrentalmobil #oknumtnial

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x