Kompas TV nasional politik

Momen Presiden Prabowo Blak-blakan Budaya Mark Up: Harga Rp100 Juta Jangan Kau Tulis Rp150 Juta

Kompas.tv - 30 Desember 2024, 21:10 WIB
Penulis : Yuilyana

JAKARTA, KOMPASTV - Presiden Prabowo Subianto mengingatkan aparat pemerintah pusat dan pemerintah daerah agar tidak korupsi.

"Dan untuk seluruh aparat, seluruh eselon, budaya mark up, budaya penggelembungan proyek dan anggaran itu adalah korupsi," kata Prabowo, Senin (30/12/2024).

“Kalau bikin proyek yang nilainya Rp100 juta ya RP100 juta. Bikin rumah Rp100 juta ya Rp100 juta. Jangan Rp100 juta dibilang Rp150 juta,” katanya.

Presiden tegaskan budaya mark up harus dihilangkan.

Produser: Yuilyana

Thumbnail Editor: Joshua

#prabowo #markup #korupsi

Baca Juga: Sepasang Lansia Tewas Terjebak dalam Kebakaran Rumah di Jakarta Pusat

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x