Kompas TV nasional hukum

Polisi akan Selidiki Keterlibatan Orang Lain pada Kasus Mutilasi Perempuan di Muara Baru Jakut

Kompas.tv - 1 November 2024, 18:22 WIB
Penulis : Jocelyn Valencia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hingga berita ditulis, polisi belum mengungkapkan motif kasus pembunuhan dan mutilasi perempuan di Muara Baru, Jakarta Utara.

Namun, pihaknya mengatakan bahwa pendalaman terkait kasus akan terus dilakukan, termasuk melakukan tes kejiwaan pada tersangka pelaku. 

Kasubdit Penmas Humas Polda Metro Jaya, Kompol Bambang Askar Sodiq juga mengungkapkan bahwa polisi akan mendalami apakah ada tersangka lain atau tidak dalam kasus yang terjadi. Hal ini karena terlihat ada 2 orang jika didasarkan pada pantauan CCTV. 

#pelakumutilasi #polisi #jakartautara

Baca Juga: Polisi Ungkap Alasan Tersangka Pelaku Mutilasi Perempuan di Jakut akan Jalani Tes Kejiwaan




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Berita Daerah

Razia Izin Penjualan Petasan

22 Desember 2024, 17:36 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x