JAKARTA, KOMPAS.TV - Menjelang satu hari sebelum pemungutan suara Pemilu 2024 di TPS, masyarakat harus mengetahui jenis surat suara yang akan dicoblos nantinya.
Berikut ini juga akan ditampilkan contoh kertas suara atau simulasi surat suara Pemilu 2024 berdasarkan wilayah Anda.
Diketahui, ada 5 jenis surat suara Pemilu 2024 yang terdiri dari Presiden dan Wakil Presiden, Anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten/Kota.
Kelima surat suara tersebut akan dibedakan berdasarkan warna, yaitu:
Baca Juga: Apa Saja yang Dipilih dalam Pemilu 2024? Ini 5 Warna Surat Suara dan Perbedaannya
Selain berbeda warna, setiap surat suara Pemilu 2024 juga mencantumkan keterangan spesifik yang berbeda di dalamnya.
1. Surat Suara Calon Presiden dan Wakil Presiden.
Terdapat empat bagian dalam surat suara jenis ini di antaranya:
2. Surat Suara DPR RI
Tampilan surat suara DPR RI sebagai berikut:
Baca Juga: Tata Cara Mencoblos Bagi DPTb atau Pemilih Luar Kota, Ini Surat Suara Pemilu 2024 yang Didapat
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.