Kompas TV nasional politik

Sosok KSAL Baru Muhammad Ali, Ikuti Jejak Yudo Margono Sama-sama Jebolan Pangkogabwilhan 1

Kompas.tv - 28 Desember 2022, 11:12 WIB
sosok-ksal-baru-muhammad-ali-ikuti-jejak-yudo-margono-sama-sama-jebolan-pangkogabwilhan-1
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dan KSAL Laksamana Muhammad Ali. (Sumber: Tangkapan layar Youtube Sekretariat Presiden.)
Penulis : Fadel Prayoga | Editor : Desy Afrianti

Di periode 1996, ia pernah menjabat sebagai Kasi Taktik Sops Komando Armada Timur.

Kemudian, pada 2000-2003, ia menjadi Kadalsen Divlat Dep Swaco Puslattekdalsen Kodikal.

Muhammad Ali kembali bertugas di kapal selam pada 2004.

Kala itu, ia langsung menjabat sebagai Komandan KRI Nanggala-402 hingga 2005.

Lagi-lagi Muhammad Ali bertugas di luar kapal selam, ia menjadi Pasops Satsel Koarmatim tahun 2006.

Tahun 2006-2009, ia menjabat Pabandya Renstra Paban I Renstra Srena KSAL.

Baca Juga: Jokowi akan Lantik Pangkogabwilhan 1 Laksdya Muhammad Ali Jadi KSAL Gantikan Yudo Margono

Sejumlah jabatan prestis setelahnya diemban oleh Muhammad Ali, seperti:

- Pati Sahli KSAL Bidang Ekojemen (2015);

- Staf Khusus KSAL (2015);

- Waasrena KSAL (2017-2018);

- Gubernur AAL (2018-2019);

- Koorsahli KSAL (2019);

- Panglima Komando Armada I (2019-2020);

- Asrena KSAL (2020-2021).
 




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x