Kompas TV nasional peristiwa

Waspada Cuaca Ekstrem Sabtu 13 November, BMKG Beri Peringatan untuk Kabupaten dan Kota Ini

Kompas.tv - 13 November 2021, 06:43 WIB
waspada-cuaca-ekstrem-sabtu-13-november-bmkg-beri-peringatan-untuk-kabupaten-dan-kota-ini
Ilustrasi mendung tebal yang berpotensi turun hujan lebat.Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis daftar kabupaten atau kota yang diprakirakan mengalami cuaca ekstrem, Sabtu (13/11/2021). (Sumber: R S Iyer/Associated Press)
Penulis : Danang Suryo | Editor : Gading Persada

JAKARTA, KOMPAS.TV - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis daftar kabupaten atau kota yang diprakirakan mengalami cuaca ekstrem, Sabtu (13/11/2021).

Cuaca ekstrem yang dimaksud adalah hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat atau petir serta angin kencang.

BMKG mengimbau kepada seluruh elemen masyarakat agar waspada terhadap cuaca yang akan terjadi.

Cuaca ekstrem yang melanda disebutkan terdapat pada kabupaten dan kota di 29 provinsi di bawah ini:

Baca Juga: BMKG Rilis Prakiraan Cuaca Hari Ini Sabtu 13 November untuk Kota Besar, Enam Wilayah Hujan Petir

Ini daftar peringatan dini BMKG di kabupaten dan kota untuk hari ini, Sabtu 13 November 2021:

BALI

  • Beberapa wilayah Bali bagian tengah dan timur.

BANGKA BELITUNG

  • Bangka, Bangka Barat.

BANTEN

  • Lebak bagian utara dan tengah, Tangerang bagian tengah dan selatan, Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan.

BENGKULU

  • Mukomuko, Bengkulu Utara, Lebong, Rejang Lebong, Kepahiang, Bengkulu Selatan, Seluma, Bengkulu Selatan, kaur.

Baca Juga: BMKG Beri Peringatkan Cuaca Hari Ini Sabtu 13 November, Hujan Lebat dan Angin Kencang di Wilayah Ini

DI YOGYAKARTA

  • Sleman, Kota Yogyakarta, Kulon Progo bagian utara, Bantul bagian utara, Gunung Kidul bagian barat.

DKI JAKARTA

  • Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur.

GORONTALO

  • Suwawa,tibawa, Pinogu, Paguat, Tilamuta, Asparaga, Biluhu, Taluditi, Popayato, Anggrek, Limboto, Batudaa, Kota Gorontalo, Marisa, Boliyohuto, Atinggola, Randangan.

JAMBI

  • Bungo, Tebo, Sarolangun, Merangin.

JAWA BARAT

  • Kota Bogor, Kota Depok, Kabupaten dan Kota Bekasi, Karawang, Subang, Purwakarta, Indramayu, Sumedang, Majalengka, Kabupaten dan Kota Cirebon, Kuningan, Ciamis, Kota Banjar, Tasikmalaya, Pangandaran, Garut, Kabupaten dan Kota Bandung, Cianjur, Sukabumi.

JAWA TENGAH

  • Wilayah pegunungan dan sebagian Jawa Tengah bagian timur.

KALIMANTAN BARAT

  • Kapuas Hulu, Melawi.

KALIMANTAN SELATAN

  • Banjarmasin, Banjarbaru, Banjar, Tapin, Barito Kuala, Hulu Sungai Selatan, Hulu Sungai Tengah, Hulu Sungai Utara, Tabalong, Balangan, Kotabaru, Tanah Bumbu, Tanah Laut.




Sumber : BMKG




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x