Senin (12/2) malam, Direktur Utama PT Sinar 99 Permai Wilhelmus Iwan Ulumbu diperiksa KPK selama 6,5 jam. Wilhelmus keluar dari Gedung KPK dengan sudah mengenakan rompi oranye.
Tersangka Wilhelmus merupakan seorang kontraktor di Kabupaten Ngada, NTT. Perusahaannya kerap mendapat proyek sejak tahun 2011.
Bupati Ngada Marianus Sae diduga menerima suap dari Wilhelmus Iwan Ulumbu senilai Rp 4,1 miliar.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.