Kompas TV nasional update

Sejumlah Pesepeda Non-Road Bike Kecewa Tak Diizinkan Ikut Uji Coba Jalan Layang Non Tol

Kompas.tv - 7 Juni 2021, 09:10 WIB

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sejumlah pesepeda kecewa karena tak diizinkan mengikuti uji coba Jalan Layang Non Tol Kampung Melayu-Tanah Abang, Jakarta sebagai lintasan "road bike" setelah mengetahui uji coba jalur hanya untuk pesepeda "road bike".

Mereka menganggap peraturan itu diskriminatif.

Minggu pagi (6/6/2021), Jalan Layang Non Tol Kampung Melayu-Tanah Abang, diuji coba sebagai jalur "road bike".

Tetapi, mulai Senin hari ini (7/6/2021), Jalur Sudirman-Thamrin yang jadi lokasi uji coba lintasan "road bike". 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x