Kompas TV nasional kompas bisnis

Perwakilan Nasabah BCA Lapor PT Telkom ke Polisi

Kompas.tv - 5 September 2017, 10:35 WIB
Penulis :

Kerusakan pada satelit milik PT Telkom berujung pada kerusakan massal anjungan tunai mandiri (ATM). Bank yang paling banyak terdampak adalah BCA. Hal inipun menuai protes dari nasabah BCA.

Senin (04/09), pihak yang mengaku perwakilan nasabah BCA melaporkan PT Telkom ke Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri. PT Telkom diminta bertanggung jawab atas kerusakan massal pada ATM.

Perwakilan nasabah, Aditya Iskandar, menganggap ada kejanggalan pada lumpuhnya satelit Telkom. Kejanggalan ini diduga terkait dengan masuknya sistem teknologi informasi asing yang mengambil alih sistem billing PT Telkom.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sumatra

PPN 12%, Waspadai Kenaikan Harga

28 November 2024, 15:15 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x