Fidelis Ari dinilai menjadi korban perang pemerintah terhadap narkotika. Benarkah? Kompas Petang akan membincangkan soal ini bersama dengan peneliti Institute For Criminal Justice Reform, Erasmus Napitupulu dan kepala humas Badan Narkotika Nasional, Kombes Sulistiandriatmoko.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.