JAKARTA, KOMPAS.TV - Pihak PT Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC) mengumumkan tarif terbaru untuk Kereta Cepat Whoosh yang mulai diterapkan per 1 Desember 2023.
"Satu rangkaian Kereta Cepat Whoosh terdiri dari delapan kereta yang memiliki tigas kelas pelayanan, yaitu First Class, Bussiness Class, dan Premium Economy Class," ungkap Manajer Corporate Communication KCIC Emir Monti dikutip dari Kompas.com, Selasa (28/11//2023).
Baca Juga: Kumpulan 50 Link Twibbon HUT KORPRI ke-52, Siap Dibagikan di Media Sosial
Kereta cepat ini menawarkan tiga kelas kursi, yaitu First Class, Business Class, dan Premium Economy Class, dengan harga sebagai berikut.
Baca Juga: Memiliki IQ Tinggi, 5 Zodiak ini Dikenal Cerdas karena Karakteristiknya, Ada Virgo dan Capricorn!
First Class
Business Class
Baca Juga: Melihat Nomor EFIN NPWP Pribadi Di Mana? Ini Cara Mendapatkannya Jika Lupa
Premium Economy Class
Penumpang Kereta Cepat Whoosh akan dimanjakan dengan berbagai fasilitas, seperti stop kontak, televisi, meja lipat, toilet ramah berkebutuhan khusus, dan mini bar.
Baca Juga: Cara Menonaktifkan NPWP Secara Online Terbaru, Bisa Dihapus dengan Persyaratan Ini
Tiket juga mencakup layanan KA Feeder Padalarang-Bandung dan akses gratis ke enam destinasi wisata di Bandung.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.