Bakpao memang bisa dikategorikan sebagai semacam roti. Bakpao terbuat dari adonan tepung terigu yang diberi ragi agar mengembang, kemudian diberi isian pada bagian tengahnya. Bakpao sekarang tidak lagi berisi daging saja, bisa isi coklat, strawberry, kacang tanah, kacang hijau, dan banyak macamnya.
Untuk membuat bakpao yang lembut dan mengembang, tidaklah sulit. Yang penting adalah teknik yang tepat dalam membuatnya.
Baca Juga: Kwetiau Spesial Ala Menu Lokal
Bahan-bahan:
300 gr tepung terigu protein rendah
60 gr tepung maizena
8 gr ragi
1/2 sdt Baking powder
Garam secukupnya
30 gr mentega putih
100 gr gula halus
150 ml air dingin
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.