JAKARTA, KOMPAS.TV - Bagi yang pernah mengunjungi kota Semarang, kamu pasti sering direkomendasikan Tahu Bakso sebagai jajanan wajib maupun buah tangan.
Rasanya yang gurih dan enak di nikmati dengan cabai rawit. Tahu bakso adalah camilan yang dibuat dari tahu yang diisi dengan adonan daging atau ayam.
Sebelum membuatnya, pilih tahu kulit yang padat agar tahu goreng tak mudah pecah atau robek saat proses pengisian adonan bakso. Tak sulit membuatnya, cukup siapkan beberapa bahan sederhana ini kemudian campur dan goreng.
Yuk kita mencobanya sendiri, bisa untuk cemilan saat berbuka puasa.
Bahan Isi:
Cara Membuat:
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.