JAKARTA, KOMPAS.TV - Gulai kambing tampaknya masih menjadi hidangan favorit masyarakat Indonesia dalam perayaan Iduladha kali ini.
Pada hari raya Iduladha 1443 Hijriah atau 2022 Masehi, resep gulai kambing bahkan menjadi salah satu topik pencarian terpopuler di Google, Minggu (10/7/2022) siang.
Selain gulai kambing sederhana, Anda juga bisa mencoba mengolah daging kambing menjadi gulai kambing padang yang kaya rempah.
Rempah untuk membuat bumbu gulai kambing ini cukup sederhana dan mudah didapatkan, di antaranya jintan, ketumbar, jahe, dan kunyit.
Nantinya, semua rempah ditumis dengan menggunakan minyak kelapa. Setelah itu, bumbu dimasak kembali dengan santan dan daging kambing setengah matang.
Baca Juga: Cocok Disajikan saat Iduladha, Ada Kuliner Daging Bebas Santan: Ini Resep Sapi Lada Hitam
Berikut cara masak gulai kambing padang yang dikutip dari buku “Pusaka Kuliner Nyonya Rumah 1200 RESEP MASAKAN DAN KUE LEGENDARIS” (2013) oleh Nyonya Rumah terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.
Bahan:
Baca Juga: Resep Tongseng Kambing, Sajian Kuliner Spesial Iduladha sesuai Aturan saat Wabah PMK
Cara memasak:
Buku “Pusaka Kuliner Nyonya Rumah 1200 RESEP MASAKAN DAN KUE LEGENDARIS” (2013) oleh Nyonya Rumah terbitan PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli di Gramedia.com.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.