Kompas TV ekonomi keuangan

Kata Luhut Usai Temui Prabowo Bahas IHSG Anjlok: Akan Temui Investor

Kompas.tv - 19 Maret 2025, 23:45 WIB
Penulis : Ikbal Maulana

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Dewan Ekonomi Nasional, Luhut Binsar Pandjaitan bertemu Presiden Prabowo Subianto membahas Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang mengalami koreksi hingga nyaris 7 persen.

Luhut mengatakan Presiden Prabowo akan segera bertemu investor.

“Beliau tetap hati-hati dengan masalah disiplin fiskal, saya kira itu akan dihitung dengan baik. Presiden akan bertemu dengan investor market,” ujar Luhut di Istana, Jakarta, pada Rabu (19/3/2025).

Lebih lanjut, Luhut mengatakan bahwa penurunan IHSG merupakan hal wajar.

Baca Juga: IHSG Terjun Bebas, Pertemuan Prabowo dengan Konglomerat Jadi Isu Hangat di Tengah Penurunan Bursa

#luhut #prabowo #ihsg

Video Editor: Galih

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x