JAKARTA, KOMPAS.TV - Sekarang segalanya tersedia secara online, begitu pun dengan pelayanan yang diberikan oleh Bank Negara Indonesia alias BNI demi memberikan kemudahan kepada para nasabahnya.
Bank yang cukup populer dan menjadi salah satu layanan perbankan yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia ini menyediakan layanan pembukaan rekening secara online.
Sehingga Anda tidak perlu datang ke kantor cabang BNI untuk membuka rekening, cukup dari rumah menggunakan perangkat ponsel.
Baca Juga: Jadwal dan Cara Tukar Uang Baru di Bank BRI, Mandiri dan BNI untuk Lebaran 2023
Dilansir laman resmi BNI, pembukaan tabungan secara online memiliki beberapa kelebihan lain sebagai berikut:
Setelah melihat kelebihan-kelebihan di atas, mungkin Anda tertarik untuk mencobanya. Berikut adalah syarat dan langkah-langkah yang Anda bisa simak untuk membuka rekening BNI secara online:
Baca Juga: BRI Buka Program Magang "IT Internship Bootcamp", Simak Syarat dan Cara Daftarnya
Setelah syarat di atas sudah Anda siapkan, Anda bisa memulai untuk membuka rekening BNI secara online dengan langkah-langkah berikut:
Baca Juga: Daftar Lengkap Produk yang Mendapatkan Diskon BCA hingga 66 Persen
Setelah Anda selesai mengikuti seluruh tahapannya, Anda akan mendapatkan bukti transfer rekening yang juga dikirimkan ke email.
Anda sudah bisa melakukan transaksi setelahnya. Tetapi, untuk kartu debit fisik bisa Anda ambil secara langsung melalui BNI DigiCS atau kantor cabang BNI terdekat. Sedangkan untuk buku tabungan, hanya tersedia di kantor cabang saja.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.