Kompas TV regional berita daerah

Potong Hewan Kurban Warga Terapkan Protokol Kesehatan

Kompas.tv - 3 Agustus 2020, 21:20 WIB
Penulis : KompasTV Jambi

JAMBI, KOMPAS.TV - Perayaan Idul Adha di tengah Pandemi Covid-19, warga RT. 39 Kelurahan Lingkar Selatan Kota Jambi laksanakan pemotongan hewan kurban di Mesjid setempat dengan menerapkan Protokol Kesehatan. Hal ini sebagai bentuk antisipasi dan upaya mencegah penularan Virus Covid-19 di tengah masyarakat, mengingat akan berkumpulnya warga pada saat mengambil daging kurban yang akan dibagikan oleh panitia kurban kepada masyarakat.

Panitia kurban telah menyiapkan alat pencuci tangan dan mengatur jarak bagi warga yang akan mengambil daging kurban. Selain itu warga juga diwajibkan untuk memakai masker saat pengambilan hewan kurban.

 

#IdulAdha1441H #HewanKurban #ProtokolKesehatan




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x