Kompas TV regional berita daerah

7 ODP Covid-19 di NTT Dirawat di Rumah Sakit

Kompas.tv - 23 Maret 2020, 16:37 WIB
Penulis : KompasTV Kupang

KUPANG, KOMPAS.TV - Sesuai rilis data dari Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur, hingga Senin hari ini, terdapat sedikitnya 101 warga NTT berkategori orang dalam pemantauan atau ODP covid-19. Dari jumlah ini, tujuh orang diantaranya menjalani perawatan intensif di sejumlah rumah sakit, karena memiliki penyakit penyerta.

Dari jumlah ODP covid-19 ini, Kabupaten Manggarai Barat merupakan wilayah yang paling tinggi peningkatan jumlah ODP. Hingga hari ini terdapat penambahan jumlah ODP sebanyak 9 orang di Manggarai Barat. Semua ODP covid-19 ini, sebelumnya datang dari daerah yang telah terpapar virus corona.

#odpcovid19 #cegahviruscorona #nusatenggaratimur




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x