Kompas TV nasional sapa indonesia

Bisnis Sambil Menjaga Lingkungan, Daur Ulang Kertas

Kompas.tv - 22 Februari 2020, 12:40 WIB
Penulis : Dea Davina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Rubah Kertas, mengubah kertas bekas jadi kertas yang lebih berkualitas dan bernilai seni.

Kertas yang digunakan untuk daur ulang ini adalah kertas bekas mulai dari HVS, karton atau kardus sekalipun.

Dengan alat-alat yang mudah didapatkan, kita bisa mencoba untuk mendaur ulang kertas sendiri dirumah.

Berawal dari keinginannya untuk berbisnis yang ramah lingkungan, Afifah melihat banyak mahasiswa yang menghasilkan kertas setiap tugas-tugas sampai skripsi.

Muncul ide untuk mendaur ulang kertas tersebut dan dijadikan produk baru yang bisa digunakan kembali untuk undangan, kertas nama, amplop, dan lain sebagainya.

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x