Kompas TV nasional sapa indonesia

Nikmat Mujair Nyat-Nyat Khas Kintamani

Kompas.tv - 6 Maret 2019, 17:30 WIB
Penulis : edika ipelona | Editor :

#Bali atau yang sering disebut Pulau Seribu Pura tidak hanya terkenal dengan wisata alam saja, tapi juga kulinernya. Karena makanan memiliki makna khusus bagi masyarakat Bali, terutama dalam hubungan manusia dengan para dewa.

Seperti teknik memasak #Nyat-Nyat yang berarti mengurangi kadar air dalam masakan. Salah satu menu yang terkenal dengan teknik memasak ini adalah Bejair, bahasa Bali untuk ikan #mujair.

Masyarakat di sekitar Danau Batur, Kabupaten Bangli mengolah mujair dari danau ini menjadi Bejair Nyat-Nyat.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x