Kompas TV nasional berita kompas tv

PVMBG Pantau Daerah Aliran Lahar yang Bau Belerang

Kompas.tv - 16 Februari 2019, 12:40 WIB
Penulis : Dian Septina | Editor : Sadryna Evanalia

Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi terus memantau aktivitas Gunung Karangetang. Setidaknya 25 letusan terjadi pada hari Jumat  (15/2) dan lahar masih mengalir disertai bau belerang. Berdasarkan hasil pantauan PVMBG, di daerah aliran lava Gunung Karangetang masih bau belerang. PVMBG juga mengimbau warga untuk tidak kembali ke rumah, karena status Gunung Api Karangetang masih di level tiga atau siaga.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x