Kompas TV nasional target

Melawan Limbah dari Cileungsi ke Bekasi - TARGET (3)

Kompas.tv - 10 Februari 2019, 16:02 WIB
Penulis : edika ipelona | Editor : I Wayan Gede Astaphala

Kali Bekasi telah tercemar parah. Penelitian independen dari pengamat lingkungan, Benny Tunggul, menunjukkan air sungai ini telah masuk kategori 4 dimana sudah tidak dapat digunakan lagi, menghitam dan berbau busuk.

Tim Target bersama komunitas Gerakan Pungut Sampah Gunung Putri Bogor melakukan penelusuran hingga ke hulu sungai. Pencemaran yang terjadi tak lepas dari peran industri yang membuang limbah dengan pipa-pipa yang menjulur ke badan sungai.

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bogor telah diduga lalai mengawasi berbagai pabrik dan industri di sepanjang sungai ini. Bisakah Kali Bekasi kembali pulih?




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x