Kompas TV video vod

Humas Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Konfirmasi AG Ajukan Banding!

Kompas.tv - 18 April 2023, 08:26 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

JAKARTA, KOMPAS.TV - Anak berkonflik dengan hukum, AG yang merupakan terdakwa kasus penganiayaan berat ajukan banding ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Hal tersebut dikonfirmasi Humas Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Djuyamto, Senin (17/04) siang.

Djuyamto menjelaskan, pengajuan banding dilakukan oleh penasihat hukum anak AG.

Selain AG, jaksa penuntut umum Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan, juga mengajukan banding

Adapun kewenangan untuk menahan terdakwa anak AG ada pada hakim banding yang ditunjuk oleh Ketua Pengadilan Tingkat Banding.

Baca Juga: AG Ajukan Banding Usai Divonis Dalam Penganiayaan David Ozora, ini Langkah yang Diambil JPU


 

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Opini

Urbi Et Orbi

1 Januari 2025, 02:00 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x