KOMPAS.TV-Di Indonesia, Dancesport dinaungi organisasi resmi cabang olahraga (cabor) di bawah KONI, yaitu Ikatan Olahraga Dancesport Indonesia (IODI).
Mengutip dari Dancesportid, Dancesport merupakan dansa berpasangan yang dipertandingkan dan dilakukan di sebuah aula atau lebih dikenal dengan sebutan Competitive Ballroom Dancing.
Bahkan dansa menjadi olahraga resmi yang yang dipertandingkan di Pekan Olahraga Nasional (PON). Selain itu, dansa juga dipertandingkan di SEA Games dan Asian Indoor Games.
Menurut World Dance Sport Federation (WDSF) Dancesport adalah aktivitas yang menggabungkan tarian dan olahraga.
Selain itu, Dancesport dapat memberikan manfaat yang positif yakni:
Nah, pada dasarnya Dancesport juga bisa dibilang tidak jauh berbeda dengan senam ritmik atau bahkan pencak silat.
Baca Juga: Pihak SMPN 1 Ciawi Buka Suara soal Video Viral Muridnya Berdansa Dinilai Merusak Bangsa
Editor Video & Grafis: Dimas WPS
Sumber : Diolah dari berbagai sumber
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.