Kompas TV video vod

Erick Thohir Soal Persiapan Pernikahan Kaesang-Erina: Persiapan Sudah 100 Persen

Kompas.tv - 4 Desember 2022, 13:10 WIB

JAKARTA, KOMPAS TV - Menteri BUMN Erick Thohir sebut persiapan acara pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono berjalan baik.

Saat ditemui di Jakarta, Erick menyebut persiapan sudah 100 persen.

“Kalau persiapan sudah 100 persen, sudah tinggal seminggu,” ucap Erick, Sabtu (3/12).

Baca Juga: Jelang Pernikahan Kaesang, Luhut Datangi Rumah Erina Gudono di Sleman

Erick kembali menjelaskan bahwa tamu undangan sudah diatur dengan sistem barcode.

Hal tersebut dilakukan guna mencegah membeludaknya tamu di lokasi acara.

Sejumlah persiapan terus dilakukan di Solo untuk sambut rangkaian pernikahan putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep.

Video Editor: Firmansyah

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x