Kompas TV video vod

Polres Klungkung Beri Bantuan Kepada Nelayan yang Terdampak Kenaikan Harga BBM Subsidi

Kompas.tv - 7 September 2022, 12:40 WIB
Penulis : Dea Davina

BALI, KOMPAS.TV - Pasca kenaikan harga bahan bakar minyak BBM, Polres Klungkung, Bali menyalurkan bantuan sosial kepada nelayan kecil.

Hal ini dilakukan agar beban nelayan sedikit berkurang.

Pasca kenaikan harga BBM, jajaran kepolisian Polres Klungkung Bali, memberikan bantuan sosial untuk mengurangi beban warga. 

Baca Juga: Pemerintah Luncurkan Program Solusi Nelayan untuk Mininalisir Dampak Kenaikan Harga BBM Subsidi

Bantuan secara khusus menyasar warga kurang mampu dan nelayan di daerah pesisir.

Mereka sangat merasakan dampak dari kenaikan harga BBM ini.

Terlebih para nelayan adalah nelayan tradisional, yang menangkap ikan dengan perahu kecil dengan mesin berbahan bakar solar dan pertalite.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x