KOMPAS.TV - Kedatangan Puan Maharani ke Hambalang disebut juga membawa pesan spesial dari ketua umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri.
Tapi Puan enggan membuka pesan Mega, karena akan menjadi kejutan politik.
Pertemuan politik antara Prabowo Subianto dan Puan Maharani dinilai pengamat politik, Ujang Komaruddin sebagai pertemuan yang bernilai strategis dan memiliki dampak politik yang besar.
Jika PDI Perjuangan jadi masuk koalisi Gerindra dan PKB, kemungkinan PKB akan hengkang dari koalisi sebab PKB ingin menjadikan Cak Imin sebagai Cawapres.
----
Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.
Subscribe juga channel YouTube Kompas TV di https://www.youtube.com/c/kompastv dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.