Kompas TV regional berita daerah

KPPU Makassar Akan Selidiki Naiknya Harga Telur

Kompas.tv - 1 September 2022, 16:35 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Komisi pengawas persaingan usaha makassar menyelidiki naiknya harga telur ayam di makassar sulawesi selatan. Diketahui harga telur ayam naik sejak beberapa pekan lalu.

Untuk mengetahui penyebab kenaikan harga telur ayam komisi pengawas persaingan usaha makassar akan melakukan penelitian secara komprehensif mulai dari suplai maupun permintaan. Apabila penyebab kenaikan akibat biaya produksi makan akan dikonfirmasi ke penyuplai. Begitupun dengan adanya hambatan di jalur distribusi telur.

Komisi pengawas persaingan usaha makassar akan menggandeng dinas perdagangan dan dinas peternakan sulawesi selatan untuk mengetahui penyebab kenaikan harga telur ayam.

#komisipersainganusaha
#KPPU
#hargatelur




Sumber : Kompas TV Makassar



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x