JEMBER, KOMPAS.TV - Sebuah truk trailer bermuatan tripleks terguling, di Desa Sumber Ketempa, Kecamatan Kalisat, Jember, Jawa Timur, Sabtu (30/07) sore.
Warga yang berada di lokasi panik, karena seluruh muatan tripleks menimpa minibus, yang berpenumpang 7 orang.
Badan truk melintang, dan menutupi seluruh badan jalan. sedangkan kondisi minibus ringsek.
3 dari 7 penumpang minibus meninggal dunia, 4 orang luka-luka, sedangkan pengemudi truk selamat.
Baca Juga: Gempar! Mayat Perempuan Terbungkus Karung Ditemukan di Serang Banten
_____
Jangan lewatkan live streaming kompas tv 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di indonesia. yuk, subscribe channel youtube kompas tv!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari kompas tv. sahabat kompas tv juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.