Kompas TV nasional berita kompas tv

Ratusan Warga Demak Melaksanakan Ritual Sri Boyong

Kompas.tv - 14 Agustus 2018, 17:10 WIB

Ratusan warga di desa Lempuyang, kecamatan Wonosalam, kabupaten Demak, Jawa Tengah menggelar tradisi Merti Bumi atau Sriboyong dengan menyajikan tujuh tumpeng serta sembilang gunungan hasil bumi menuju rumah kepala desa.

Tumpeng serta gunungan tersebut merupakan sebuah sedekah petani sebagai syarat yang harus di penuhi untuk mengungkapkan rasa syukur. Setelah di nyatakan bersih lahir dan batin kepala desa selanjutnya akan menjalakan ritual doa bersama dengan para sesepu dan kyai desa agar desa di jauhkan dari berbagai macam bencana terutama bencana kekeringan.

Puncak dari tradisi Merti Bumi diakhiri dengan prosesi rebutan gunungan sebagai sebuah simbol rasa syukur yang membawa berkah.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x