KOTAMOBAGU, KOMPAS.TV - Penertiban bangunan aset Pemkot Kotamobagu, Sulawesi Utara, oleh Satpol PP Kotamobagu berujung ricuh.
Baca Juga: Disebut jadi Biang Macet, Satpol PP Bogor Bongkar Bangunan Liar di Simpang Salabenda
Anggota ormas yang menempati bangunan tersebut melakukan perlawanan saat dilakukan penertiban sehingga dikeluarkan paksa oleh petugas Satpol PP.
Baca Juga: Warga Tolak Pembangunan Waduk di Cawang, Aksi Saling Dorong dengan Satpol PP Tak Terhindarkan!
Meskipun mendapat perlawanan dari ormas adat, penertiban sekaligus penyegelan bangunan bertingkat tetap dilakukan oleh Satpol PP Kotamobagu.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.