Kompas TV video vod

Pembangunan IKN Terus Berlanjut, Bagaimanakah Tanggapan Penggugat UU IKN?

Kompas.tv - 14 Maret 2022, 22:10 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

PENAJAM PASER UTARA, KOMPAS.TV - Presiden berkemah di lokasi IKN, bersama Ibu Negara.

Sementara gubernur yang juga berkemah di lokasi adalah Gubernur Kaltim.

Tampak di lokasi, tenda presiden berada di tengah hutan dengan pohon besar.

Presiden terlihat berbincang dengan sejumlah menteri dan Kepala Otorita IKN, di dekat tenda-tenda tempat menginap.

Baca Juga: Presiden Jokowi Ingin Rehabilitasi Lahan Sekitar IKN Nusantara agar Kembali Jadi Hutan Tropis

Presiden menyebut, kehadirannya di Titik Nol Kilometer IKN, demi mewujudkan cita-cita besar, dan pekerjaan besar yang akan dimulai, yakni pembangunan Ibu Kota Negara.

Senin (14/03) sore, presiden meninjau lokasi persemaian bibit pohon di Kelurahan Mentawir.

Tempat ini memiliki hutan mangrove, yang berhasil dijaga masyarakat setempat.




Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x