Kompas TV regional berita daerah

Ditinggal Pulang Kampung, Toko Kayu Hangus Terbakar

Kompas.tv - 1 Maret 2022, 23:49 WIB
Penulis : KompasTV Bandung

 

KARAWANG, KOMPAS.TV, - Detik detik kebakaran sebuah toko kayu dan kusen di Desa Wancimekar Kecamatan Kota Baru Kabupaten Karawang Jawa Barat terekam kamera ponsel milik warga dalam rekaman api dengan cepat membesar karena mayoritas dalam gedung tersebut bahan bahan yang mudah terbakar seperti serbuk kayu sisa pemotongan yang sangat mudah terbakar.

Saksikan juga: Nurhayati Terharu Pernyataan Kapolri Dan Menkopolhukam https://www.youtube.com/watch?v=eXU1rxRfqBQ

Saksi mata menyebut sebelum terjadi kebakaran besar sejumlah warga meligat adanya percikan api dari mesin pemotong kayu diduga pemilik rumah sebelum meninggalkan rumah dan toko kayu lupa mencanut aliran listrik dari mesin pemotong katu sehingga terjadi konsleting listrik keluar percikan api yang langsung jatuh dan menyambar serbuk sisa potingan kayu yang dengan cepat meramvat ke kayu kayu lainya.

Saksikan juga: Nurhayati Terharu Pernyataan Kapolri Dan Menkopolhukam https://www.youtube.com/watch?v=eXU1rxRfqBQ

Kebakaran menyebabkan bangunan dan kayu kayu yang ada didalamnya habis terbakar petugas pemadam kebakaran yang datang berhasil memadamkan api setelah satu jam berjuang memadamkan api kerugian akibat kebakaran ini mencapai ratusan juta rupiah.

 

Untuk lebih tahu berita terupdate seputarJawa Barat, bisa klik link di bawah .

 

IG:https://www.instagram.com/kompastvjabar/

 

Youtube:https://www.youtube.com/c/kompastvjaw...

 

Twitter:https://www.twitter.com/kompastv_jabar/

 

Facebook:https://www.Facebook.com/kompastvjabar/




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x