KOMPAS.TV - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa memastikan menindak lanjuti laporan dugaan penghinaan agama yang dilakukan oleh KSAD Jenderal Dudung Abdurrahman.
Sejumlah saksi ahli dimintai keterangan.
Ya, KSAD dilaporkan sejumlah warga karena pernyataannya dinilai menyinggung umat agama.
Laporan dilayangkan ke Pusat Polisi Militer Angkatan Darat pada pekan lalu.
Panglima TNI memastikan proses lanjutan atas pelaporan ini tengah berjalan.
"Proses-proses permintaan keterangan dari pelapor, kemudian juga konfirmasi ke beberapa pihak, termasuk nanti menghadirkan beberapa saksi ahli," tutur Jenderal Andika Perkasa.
Baca Juga: KSAD Jenderal Dudung Abdurachman: Pejabat Baru Harus Bisa Buat Terobosan & Berinovasi!
_____
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.