Kompas TV regional berita daerah

PERJUANGAN NAKES VAKSINASI WARGA TERPENCIL

Kompas.tv - 8 November 2021, 16:19 WIB
Penulis : KompasTV Bandung

PARA PETUGAS INI HARUS BERJALAN KAKI HINGGA BERKILO- KILO METER/ MENYUSURI JALAN SETAPAK YANG MENANJAK/ DEMI DAPAT MELAKUKAN VAKSINASI KE PELOSOK DESA/ DI KABUPATEN BANDUNG YANG LANGSUNG BERBATASAN DENGAN KABUPATEN GARUT//

DENGAN SABAR PARA PETUGAS INI MENCARI WARGA DI KAMPUNG CILOPANG DESA MEKAR LAKSANA KABUPATEN INI/ AGAR TARGET VAKSINASI HINGGA 80 PERSEN DI KABUPATEN BANDUNG/ DAPAT TERCAPAI//

PROSES JEMPUT BOLA INI DILAKUKAN/ KARENA DI DAERAH INI BANYAK WARGA YANG INGIN DI VAKSINASI/ NAMUN TIDAK MEMILIKI KENDARAAN UNTUK DATANG KE LOKASI VAKSIN/ SEHINGGA AKHIRNYA PETUGAS BERUSAHA MENDATANGI LANGSUNG WARGA DI KAMPUNGNYA///

DALAM KEGIATAN VAKSIN MENDATANGI KE RUMAH WARGA YANG DI PELOSOK INI/PETUGAS LEBIH MENGUTAMAKAN WARGA LANSIA//

DALAM SATU HARI PETUGAS MENYEDIAKAN  VAKSIN SEBANYAK DUA RATUS HINGGA TIGA RATUS DOSIS//

DIHARAPKAN DENGAN INOVASI VAKSIN DENGAN DATANG LANGSUNG KE RUMAH WARGA INI/TARGET PENCAPAIAN VAKSI  DELAPAN PUKUH PERSEN BAGI WARGA KABUPATEN BANDUNG BISA TERCAPAI///

 

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x