Kompas TV nasional wawancara

Kuasa Hukum Luhut Binsar Pandjaitan Sebut Tuduhan Haris Azhar Soal Bisnis Tambang Tak Sesuai Fakta

Kompas.tv - 30 Agustus 2021, 01:12 WIB
Penulis : Reny Mardika

JAKARTA, KOMAPS.TV - Somasi atau teguran terhadap pihak calon tergugat dalam proses hukum dilayangkan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, kepada aktivis hak asasi manusia, Haris Azhar.

Somasi ini berhubungan dengan konten YouTube Haris soal eksploitasi tambang di Papua yang menyeret nama Luhut Binsar Pandjaitan.

Benarkah semua yang diunggah aktivis HAM Haris Azhar di kanal YouTube-nya soal dugaan keterlibatan Menko Marinves Luhut Binsar Pandjaitan bermain tambang di Papua tidak berdasarkan fakta?

Apa saja yang disiapkan Haris Azhar untuk menjawab somasi yang dilayangkan Luhut Binsar Pandjaitan??.

Untuk menjawabnya simak dialog lengkapnya bersama Aktivis HAM juga Direktur Eksekutif Lokataru Foundation, Haris Azhar, serta pengacara Luhut Binsar Pandjaitan, Juniver Girsang.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x