JAYAPURA, KOMPAS.TV - Pelatih Persipura Jayapura, Jacksen Tiago membatasi pemain muda Persipura bermain media sosial.
Langkah ini dipilih agar para pemain lebih dapat beristirahat dan tidak mengganggu konsentrasi pemain.
Selain membatasi bermain game dan media sosial, para pemain muda juga dilarang mengonsumsi minuman kerasj dan merokok. (*)
#persipura #jayapura #pialaafc #jacksentiago #sumaterautara #sumut #medan #beritamedan #beritadaerah
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.