Kompas TV nasional peristiwa

Tercatat Lebih dari 100 Ribu Data WNI Bocor, Kominfo Panggil Direksi BPJS Kesehatan

Kompas.tv - 22 Mei 2021, 08:00 WIB

KOMPAS.TV - Kementerian Komunikasi dan Informatika sejauh ini  menkonfirmasi data yang bocor milik 100.002 WNI. Data yang bocor ini diduga beraasal dari data milik BPJS Kesehatan.

Data yang bocor ini antara lain berisi nama, nomor induk kependudukan, nomor telepon dan alamat surat elektronik.

Pasca kebocoran data pribadi yang diperjualbelikan secara daring, Kementerian Komunikasi dan Informatika akan memangggil Direksi BPJS Kesehatan.

Direksi BPJS Kesehatan ini akan dipanggil untuk kepentingan investigasi lanjutan.

Kemkominfo mengatakan pelaku pembocor data pribadi bisa dijerat hukuman pidana.
 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x