Kompas TV bisnis kompas bisnis

Efishery, Mengangkat Produktivitas Budidaya Ikan dengan Teknologi

Kompas.tv - 11 Mei 2021, 10:57 WIB
Penulis : Dea Davina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemanfaatan teknologi yang makin canggih, bisa memudahkan kehidupan masyarakat.

Termasuk yang dilakukan efishery, membantu para pembudidaya ikan.

Mengembangkan teknologi di bidang aquaculture, dengan produk andalannya automatic feeder atau alat pemberi pakan ikan secara otomatis.

Dengan adanya teknologi tersebut diharapkan bisa meningkatkan produktiviitas dan efisiensi pakan.

Hal ini jelas memberikan keuntungan bagi para pembudidaya ikan.

Apa saja yang dilakukan perusahan berbasis teknologi IOT ini?

Kita membahasnya lebih lengkap Bersama Chrisna Aditya , Co-Founder & Chief of Staff of Efishery



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x