Kompas TV kuliner cerita rasa

Resep Mudah Membuat Empal Daging Istimewa, Dijamin Empuk!

Kompas.tv - 30 Maret 2021, 14:10 WIB

KOMPAS.TV - Kamu memiliki persediaan daging yang belum diolah?

Nah, jika bingung ingin mengolahnya menjadi masakan apa, salah satu sajian makanan nusantara yang bisa kamu coba yakni empal daging. 

Empal daging memang dikenal sebagai salah satu menu makanan yang disukai  oleh masyarakat Indonesia.

Makanan tradisional khas Indonesia ini dikenal berbahan daging sapi yang dimasak dalam bumbu rempah-rempah lezat sehingga  memiliki citarasa gurih, manis dan pedas yang sangat menggugah selera. 

Nah sahabat Kompas TV, di episode kali ini bakal ada 3 resep mudah membuat empal daging lhoo. 

Mulai dari empal suwir, empal harum hingga empal serundeng daun jeruk. 

Penasaran gimana resepnya? 

Yuk langsung aja kita lihat video berikut ini!

.

Video Editor: Noval Tri Sarelpa

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x