Kompas TV nasional berita kompas tv

Berbohong di Persidangan, Miryam Divonis 5 Tahun Penjara

Kompas.tv - 13 November 2017, 15:50 WIB

Majelis hakim pengadilan tindak pidana korupsi pun menjatuhkan hukuman lima tahun penjara untuk Miryam.

Pada 27 Maret lalu dihadapan majelis hakim Miryam mengaku mendapat tekanan dari penyidik KPK saat diperiksa sebagai saksi.

upaya perlawanan hukum berupa pra peradilan tak mampu "menyelamatkan" Miryam dari jerat hukum pemberian keterangan tidak benar. Miryam mencabut semua keterangannya dalam berita acara pemeriksaan saat menjadi saksi dalam sidang Irman dan Sugiharto.

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA


Close Ads x