> >

Ekonom Angkat Bicara soal Rupiah Merosot! Apa Dampaknya bagi Masyarakat?

Vod | 18 Juni 2024, 13:47 WIB

KOMPAS.TV - Menteri Keuangan, Sri Mulyani menyatakan ada hal yang perlu diswaspadai setiap kali rupiah melemah.

Hal ini ia sampaikan saat Rapat Paripurna di DPR, 4 Juni 2024 lalu.

Ya, sebelumnya, nilai tukar Rupiah (Rp) terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) akhirnya menembus level Rp 16.300; bahkan, Rp 16.400.

Lantas, ada apa dengan rupiah?

Apa yang dikhawatirkan pasar dan apa dampak pelemahan ini bagi kehidupan sehari-hari masyarakat?

Selengkapnya, KompasTV tanya langsung pada Ekonom Universitas Indonesia sekaligus Senior Economist Samuel Sekuritas, Fithra Faisal.

Baca Juga: Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar Melemah, Tembus Berapa?

#rupiahmelemah #kursdolar #ekonom 

Penulis : Edwin-Zhan

Sumber : Kompas TV


TERBARU