> >

Debat Keempat antar-Cawapres Sengit, Kaya Substansi atau Tebar Gimik? -ULASAN ISTANA

Vod | 27 Januari 2024, 06:17 WIB

KOMPAS.TV - Debat keempat antar-cawapres berlangsung sengit. Saling sindir pun panas terjadi, antara Muhaimin Iskandar, Gibran Rakabuming Raka, dan Mahfud MD.

Namun salah satu panelis mengkritisi subtansi debat  tak tergali, tertutupi gimik cawapres.

Tersisa satu Debat Capres pada 4 Februari mendatang yang jadi giliran para calon presiden untuk adu gagasan soal kesejahteraan sosial, kebudayaan, pendidikan, teknologi informasi, kesehatan, ketenagakerjaan, sumber daya manusia, dan inklusi.

Harus sungguh-sungguh, karena panggung debat tak sekadar ajang lempar narasi, tapi forum untuk  merebut simpati pemilih.

Baca Juga: Anies dan Prabowo Puji Megawati, Ancang-Ancang Pilpres Dua Putaran? – ULASAN ISTANA

#debatpilpres #gimik #politik

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV


TERBARU