> >

Dugaan Bansos Bestiker Paslon: Muhaimin Sebut Tak Punya Etika, Pengamat Minta Bawaslu Awasi

Vod | 26 Januari 2024, 22:21 WIB

KOMPAS.TV- Cawapres Nomor Urut 1 Muhaimin Iskandar angkat bicara, terkait beredarnya beras bulog berstiker Prabowo-Gibran di media sosial.

Menurut Cak Imin beras bansos untuk masyarakat tak sepatutnya ditunggangi untuk kepentingan kampanye politik.

Bagaimana sebaiknya pembagian bansos diatur agar tidak disalahgunakan untuk kepentingan capres tertentu dan pada saat yang sama tidak merugikan warga yang memang membutuhkannya?

Sudah ada Dosen Fakultas Hukum Universitas Indonesia, Titi Anggraini. Bergabung pula Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran, Habiburokhman, dan Tim Pemenangan Nasional Ganjar Mahfud, Rambun Cayo.

Baca Juga: TPN Ganjar-Mahfud Usut Beras Bulog Berstiker Prabowo-Gibran, Begini Kata Dirut Perum Bulog

#muhaimin #bawaslu #bansos #stiker #prabowo

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV


TERBARU