Anies: Bila Pemimpinnya Memiliki Etika, Maka Bawahannya Pasti Mengikuti
Vod | 17 Desember 2023, 17:12 WIBMOROWALI, KOMPAS.TV - Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan mengatakan etika itu mulai dari atas atau kepala dan akan diikuti yang di bawah.
Saat berkunjung ke Morowali, Sulawesi Tengah kemarin, Anies Baswedan menyebut jika kepala atau pemimpin tidak memiliki etika, maka bawahannya pun akan seperti itu.
Sebelumnya, Capres Nomor Urut 2 Prabowo Subianto sempat menyinggung mengenai etika pada debat pertama di agenda Gerindra.
Baca Juga: Kaesang Singgung Pemaparan Ganjar saat Debat Capres Membingungkan, Begini Respons Ganjar
Penulis : Shinta-Milenia
Sumber : Kompas TV