Soal Konflik Rempang, Antropolog Rekomendasii untuk Dimediasi Pihak Netral
Vod | 27 September 2023, 08:15 WIBBATAM, KOMPAS.TV - Antropolog UI Suraya Abdulwahab menilai, konflik di Rempang seharusnya melibatkan mediasi pihak independen.
Menurut Suraya, pemerintah seharusnya memperhatikan faktor identitas masyarakat adat sebelum merelokasi.
Baca Juga: Sebagian Warga Rempang yang Bersedia Direlokasi Terlihat Mulai Berkemas
Setelah sebelumnya, Menteri Investasi/Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia menyebut, solusi bagi warga Rempang adalah bukan direlokasi ke Pulau Galang, melainkan ke Tanjung Banon.
Bahlil juga menyebut, tidak akan merelokasi kuburan tua di Rempang.
Penulis : Dea-Davina
Sumber : Kompas TV