> >

Messi Ungkap Dirinya akan Pensiun Jika Argentina Kalah di Piala Dunia 2022

Vod | 15 Juli 2023, 05:18 WIB

KOMPAS.TV - Lionel Messi megungkapkan dirinya akan pensiun dari timnas Argentina jika gagal memenangkan Piala Dunia 2022 di Qatar.

Lionel Messi mengungkapkannya dalam sebuah wawancara bersama TV Publica Argentina ketika berkunjung ke Beijing, Tiongkok pada bulan Juni. Namun baru ditayangkan pada hari Selasa (11/07) lalu.

Messi yang masih berpeluang bermain di piala dunia 2026 mengatakan, dirinya saat ini menikmati setiap momen di tim nasional Argentina.

Baca Juga: Lionel Messi Bikin PSG Meradang, Gegara Ajak Kylian Mbappe Gabung Barcelona

 

Penulis : Natasha-Ancely

Sumber : Kompas TV


TERBARU